Selasa, 14 Oktober 2014

Renungan Harian Air Hidup: HIKMAT: Lebih Berharga dari Harta dan Pangkat

Tetapi Ia berkata: "Yang berbahagia ialah mereka yang mendengarkan firman Allah dan yang memeliharanya." < Lukas 11:25 >
Berbahagialah orang yang tidak berjalan menurut nasihat orang fasik, yang tidak berdiri di jalan orang berdosa, dan yang tidak duduk dalam kumpulan pencemooh, tetapi yang kesukaannya ialah Taurat TUHAN, dan yang merenungkan Taurat itu siang dan malam. Ia seperti pohon, yang ditanam di tepi aliran air, yang menghasilkan buahnya pada musimnya, dan yang tidaklayu daunnya; apa saja yang diperbuatnya berhasil. < Mazmur 1:1-3 >
Selanjutnya firman-Nya kepadaku: "Hai anak manusia, perhatikanlah segala perkataan-Ku yang akan Kufirmankan kepadamu dan berikanlah telingamu kepadanya. < Yehezkiel 3:10 >
Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan bukan hanya pendengar saja; sebab jika tidak demikian kamu menipu diri sendiri. Sebab jika seorang hanya mendengar firman saja dan tidak melakukannya, ia adalah seumpama seorang yang sedang mengamat-amati mukanya yang sebenarnya di depan cermin. Baru saja ia memandang dirinya, ia sudah pergi atau ia segera lupa bagaimana rupanya. < Yakobus 1:22-24 >
demikianlah firman-Ku yang keluar dari mulut-Ku: ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi ia akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya. < Yesaya 55:11 >
Renungan Harian Air Hidup: HIKMAT: Lebih Berharga dari Harta dan Pangkat: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 1 4 Oktober 2014 Baca:  Amsal 4:1-27 " Aku mengajarkan jalan hikmat kepadamu, aku me...

1 komentar:

  1. Shalom...Selamat pagi, teman-teman yang terkasih!

    Perbuatan yang paling indah di dalam dunia ini adalah mengasihi, sedangkan yang kedua terindah adalah memberi. ====== Dan janganlah kamu lupa berbuat baik dan memberi bantuan, sebab korban-korban yang demikianlah yang berkenan kepada Allah. < Ibrani 13:16 >......We love Jesus! Thank you God for loving us first, God always love us...God always bless us all...Hallelujah ... Amen

    BalasHapus