Rabu, 29 Oktober 2014

Renungan Harian Air Hidup: HANYA MENJADI PENONTON

Bukankah sebaliknya ia akan berkata kepada hamba itu: Sediakanlah makananku. Ikatlah pinggangmu dan layanilah aku sampai selesai aku makan dan minum. Dan sesudah itu engkau boleh makan dan minum. < Lukas 17:8 >
Demikian jugalah kamu. Apabila kamu telah melakukan segala sesuatu yang ditugaskan kepadamu, hendaklah kamu berkata: Kami adalah hamba-hamba yang tidak berguna; kami hanya melakukan apa yang kami harus lakukan." < Lukas 17:10 >
Tetapi kamu tidaklah demikian, melainkan yang terbesar di antara kamu hendaklah menjadi sebagai yang paling muda dan pemimpin sebagai pelayan. < Lukas 22:26 >
Sebab siapakah yang lebih besar: yang duduk makan, atau yang melayani? Bukankah dia yang duduk makan? Tetapi Aku ada di tengah-tengah kamu sebagai pelayan. < Lukas 22:27 >
Layanilah seorang akan yang lain, sesuai dengan karunia yang telah diperoleh tiap-tiap orang sebagai pengurus yang baik dari kasih karunia Allah. < 1 Petrus 4:10 >
Jika ada orang yang berbicara, baiklah ia berbicara sebagai orang yang menyampaikan firman Allah; jika ada orang yang melayani, baiklah ia melakukannya dengan kekuatan yang dianugerahkan Allah, supaya Allah dimuliakan dalam segala sesuatu karena Yesus Kristus. Ialah yang empunya kemuliaan dan kuasa sampai selama-lamanya! Amin. < 1 Petrus 4:11 >
Renungan Harian Air Hidup: HANYA MENJADI PENONTON: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 30 Oktober 2014 Baca:  Yohanes 6:1-15 " Orang banyak berbondong-bondong mengikuti Di...

2 komentar:

  1. Salam sejahtera, pagi semuanya!

    Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. < Kolose 3:23 >

    Jawab Yesus kepadanya: "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu. < Matius 22:37 >

    Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri.< Matius 22:39 b >

    Pekerjaan ini adalah sebuah cara untuk memenuhi tujuan kita; mengasihi Allah dan sesama, menunjukkan kasih kepada rekan kerja dan untuk menunjukkan bahwa kita mengasihi Allah. ===== Terima kasih Tuhan! Tuhan selalu memberkati kita semua, selamat bekerja! TUHAN bersama kita....Haleluyah...Amin

    BalasHapus