Sabtu, 31 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: TANPA PENGUASAAN DIRI, KITA AKAN JATUH (1)

Dengan jalan itu Ia telah menganugerahkan kepada kita janji-janji yang berharga dan yang sangat besar, supaya olehnya kamu boleh mengambil bagian dalam kodrat ilahi, dan luput dari hawa nafsu duniawi yang membinasakan dunia. Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan, dan kepada kebajikan pengetahuan, dan kepada pengetahuan penguasaan diri, kepada penguasaan diri ketekunan, dan kepada ketekunan kesalehan, ....< 1 Petrus 1:4-6 >

Tetapi buah Roh ialah : kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemah-lembutan, penguasaan diri. < Galatia 5 : 22 >


Renungan Harian Air Hidup: TANPA PENGUASAAN DIRI, KITA AKAN JATUH (1): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 1 April 2012 - Baca: Amsal 16:1-33 "Orang yang sabar melebihi seorang pahlawan, orang yan...

Jumat, 30 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: TUHAN SANGGUP MEMENUHI KEBUTUHAN KITA

Janganlah hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan permohonan dengan ucapan syukur. < Filipi 4:6 >

Dan Allah sanggup melimpahkan segala kasih karunia kepada kamu, supaya kamu senantiasa berkecukupan di dalam segala sesuatu dan malah berkelebihan di dalam pelbagai kebajikan. < 2 Korintus 9:8 >

Renungan Harian Air Hidup: TUHAN SANGGUP MEMENUHI KEBUTUHAN KITA: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 31 Maret 2012 - Baca: Filipi 4:10-20 "Allahku akan memenuhi segala keperluanmu menurut ...

Kamis, 29 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: HAMBA TUHAN: Mutlak Menjadi Pelaku Firman!

Demikianlah kita mempunyai karunia yang berlain-lainan menurut kasih karunia yang dianugerahkan kepada kita: Jika karunia itu adalah untuk bernubuat baiklah kita melakukannya sesuai dengan iman kita.
Jika karunia untuk melayani, baiklah kita melayani; jika karunia untuk mengajar, baiklah kita mengajar;
jika karunia untuk menasihati, baiklah kita menasihati. Siapa yang membagi-bagikan sesuatu, hendaklah ia melakukannya dengan hati yang ikhlas; siapa yang memberi pimpinan, hendaklah ia melakukannya dengan rajin; siapa yang menunjukkan kemurahan, hendaklah ia melakukannya dengan sukacita. < Roma 12:6-8 >

Taurat TUHAN itu sempuma, menyegarkan jiwa; peraturan TUHAN itu teguh, memberikan hikmat kepada orang yang tak berpengalaman. Titah TUHAN itu tepat, menyukakan hati; perintah TUHAN itu murni, membuat mata bercahaya.
Takut akan TUHAN itu suci, tetap ada untuk selamanya; hukum-hukum TUHAN itu benar, adil semuanya, lebih indah dari pada emas, bahkan daripada banyak emas tua; dan lebih Manis dari pada madu, bah­kan daripada madu tetesan dari Sarang lebah. Lagi pula hamba-Mu diperingatkan oleh semuanya itu, dan orang yang berpegang padanya mendapat upah yang besar. < Mazmur 19:8-12 >

Renungan Harian Air Hidup: HAMBA TUHAN: Mutlak Menjadi Pelaku Firman!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 30 Maret 2012 - Baca: 2 Korintus 4:1-15 "Jika Injil yang kami beritakan masih tertutup ju...

Rabu, 28 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: TUHAN MEMEGANG HARI ESOK KITA

Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu. Damai sejahtera-Ku Kuberikan kepadamu, dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia kepadamu. Janganlah gelisah dan gentar hatimu. < Yohanes 14:27 >

janganlah takut, sebab Aku menyertai engkau, janganlah bimbang, sebab Aku ini Allahmu; Aku akan meneguhkan, bahkan akan menolong engkau; Aku akan memegang engkau dengan tangan kanan-Ku yang membawa kemenangan. < Yesaya 41:10 >

Karena itu, saudara-saudaraku yang kekasih, berdirilah teguh, jangan goyah, dan giatlah selalu dalam pekerjaan Tuhan! Sebab kamu tahu, bahwa dalam persekutuan dengan Tuhan jerih payahmu tidak sia-sia. < 1 Korintus 15:58 >


Renungan Harian Air Hidup: TUHAN MEMEGANG HARI ESOK KITA: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 29 Maret 2012 - Baca: Markus 16:1-8 "Tetapi sekarang pergilah, katakanlah kepada murid-...

Selasa, 27 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: DI DALAM TUHAN SELALU ADA JALAN KELUAR!

TUHAN itu baik dan benar; sebab itu Ia menunjukkan jalan kepada orang yang sesat. < Mazmur 25:8 >

Ia menyediakan pertolongan bagi orang yang jujur, menjadi perisai bagi orang yang tidak bercela lakunya, sambil menjaga jalan keadilan, dan memelihara jalan orang-orang-Nya yang setia. < Amsal 2:7-8 >

karena Ia telah membuka jalan yang baru dan yang hidup bagi kita melalui tabir, yaitu diri-Nya sendiri, < Ibrani 10:20 >


Renungan Harian Air Hidup: DI DALAM TUHAN SELALU ADA JALAN KELUAR!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 28 Maret 2012 - Baca: Yunus 2:1-10 "Dan aku berkata: telah terusir aku dari hadapan mata...

Senin, 26 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: SELAGI MUDA LAYANILAH TUHAN!

Karena itu, saudara-saudara, demi kemurahan Allah aku menasihatkan kamu, supaya kamu mempersembahkan tubuhmu sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah: itu adalah ibadahmu yang sejati. < Roma 12:1 >

Jangan seorangpun menganggap engkau rendah karena engkau muda. Jadilah teladan bagi orang-orang percaya, dalam perkataanmu, dalam tingkah lakumu, dalam kasihmu, dalam kesetiaanmu dan dalam kesucianmu. < 1 Timotius 4:12 >

Janganlah hendaknya kerajinanmu kendor, biarlah rohmu menyala-nyala dan layanilah Tuhan. < Roma 12:11 >


Renungan Harian Air Hidup: SELAGI MUDA LAYANILAH TUHAN!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 27 Maret 2012 - Baca: Pengkotbah 11:9-10 , 12:1-8 "Ingatlah akan Penciptamu pada masa m...

Minggu, 25 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: ISI PIKIRAN DENGAN HAL YANG POSITIF!

jagalah hatimu dengan segala kewaspadaan, karena dari situlah terpancar kehidupan. < Amsal 4:23 >

Seperti air mencerminkan wajah, demikianlah hati manusia mencerminkan manusia itu. < Amsal 27:19 >

Hati yang gembira adalah obat yang manjur, tetapi semangat yang patah mengeringkan tulang. < Amsal 17:22 >

Bersukacitalah senantiasa dalam Tuhan! Sekali lagi kukatakan: bersukacitalah!< Filipi 4:4 >

Renungan Harian Air Hidup: ISI PIKIRAN DENGAN HAL YANG POSITIF!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 26 Maret 2012 - Baca: Filipi 4:1-9 "Jadi akhirnya, saudara-saudara, semua yang benar, sem...

Sabtu, 24 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: KERENDAHAN HATI: Mengakui Kelebihan Orang Lain!

Aku berkata kepada setiap orang di antara kamu: Janganlah kamu memikirkan hal-hal yang lebih tinggi daripada yang patut kamu pikirkan. < Roma 12:3 >

Kecongkakan mendahului kehancuran, dan tinggi hati mendahului kejatuhan. < Amsal 16:18 >

Karena itu rendahkanlah dirimu di bawah tangan Tuhan yang kuat, supaya kamu ditinggikan-Nya pada waktunya. < 1 Petrus 5:6 >

Renungan Harian Air Hidup: KERENDAHAN HATI: Mengakui Kelebihan Orang Lain!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 25 Maret 2012 - Baca: Amsal 29:1-27 "Keangkuhan merendahkan orang, tetapi orang yang rendah...

Renungan Harian Air Hidup: BELAJAR DARI HIDUP KORNELIUS

Renungan Harian Air Hidup: BELAJAR DARI HIDUP KORNELIUS: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 24 Maret 2012 -  Baca:  Kisah Para Rasul 10:1-48 "...Kornelius, seorang perwira yang...

Renungan Harian Air Hidup: KERENDAHAN HATI: Mengakui Kelebihan Orang Lain!

Renungan Harian Air Hidup: KERENDAHAN HATI: Mengakui Kelebihan Orang Lain!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 25 Maret 2012 - Baca:  Amsal 29:1-27 "Keangkuhan merendahkan orang, tetapi orang yang rendah...

Kamis, 22 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: ALKITAB: Jauh Sangat Bernilai!

Allah telah membangkitkan Dia dari antara orang mati dan Ia tidak akan diserahkan kembali kepada kebinasaan. Hal itu dinyatakan oleh Tuhan dalam firman ini: Aku akan menggenapi kepadamu janji-janji yang kudus yang dapat dipercayai, yang telah Kuberikan kepada Daud. < Kisah Para Rasul 13:34 >

Janji-Mu sangat teruji, dan hamba-Mu mencintainya. < Mazmur 119:140 >

Untuk selama-lamanya, ya TUHAN, firman-Mu tetap teguh di sorga. < Mazmur 119:89 >

Sebab: “Semua yang hidup adalah seperti rumput dan segala kemuliannya seperti bunga rumput, rumput menjadi kering, dan bunga gugur, tetapi firman Tuhan tetap untuk selama-lamanya.” < I Petrus 1:24-25 >

Marilah kita teguh berpegang pada pengakuan tentang pengharapan kita, sebab Ia, yang menjanjikannya, setia. < Ibrani 10:23 >

Sebab seperti hujan dan salju turun dari langit dan tidak kembali ke situ, melainkan mengairi bumi, membuatnya subur dan menumbuhkan tumbuh-tumbuhan, memberikan benih kepada penabur dan roti kepada orang yang mau makan, demikianlah firmanKu yang keluar dari mulutKu; ia tidak akan kembali kepadaKu dengan sia-sia, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya. < Yesaya 55:10-11 >


Renungan Harian Air Hidup: ALKITAB: Jauh Sangat Bernilai!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 23 Maret 2012 - Baca: 2 Timotius 3:10-17 "Ingatlah juga bahwa dari kecil engkau su...

Rabu, 21 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: MENGUTAMAKAN DIRI SENDIRI DARI PADA TUHAN

Dan janganlah tiap-tiap orang hanya memperhatikan kepentingannya sendiri, tetapi kepentingan orang lain juga. Hendaklah kamu dalam hidupmu bersama manaruh pikiran dan perasaan yang terdapat juga dalam Kristus Yesus. < Filipi 2:4-5 >

Renungan Harian Air Hidup: MENGUTAMAKAN DIRI SENDIRI DARI PADA TUHAN: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 22 Maret 2012 - Baca: Hagai 1:1-14 "Oleh karena rumah-Ku yang tetap menjadi ...

Selasa, 20 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: HIDUP DALAM DAMAI KRISTUS

Sebab di dalamnya nyata kebenaran Allah, yang bertolak dari iman dan memimpin kepada iman, seperti ada tertulis: "Orang benar akan hidup oleh iman." < Roma 1:17 >

Sebab itu, kita yang dibenarkan karena iman, kita hidup dalam damai sejahtera dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus. < Roma 5:1 >

Renungan Harian Air Hidup: HIDUP DALAM DAMAI KRISTUS: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 21 Maret 2012 - Baca: Yesaya 32:1-20 "Di mana ada kebenaran di situ akan tumbuh d...

Senin, 19 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: HASIL DARI KETAATAN!

Jadi sama seperti oleh ketidaktaatan satu orang semua orang telah menjadi orang berdosa, demikian pula oleh ketaatan satu orang semua orang menjadi orang benar. < Roma 5:19 >

dan kami siap sedia juga untuk menghukum setiap kedurhakaan, bila ketaatan kamu telah menjadi sempurna. < 2 Korintus 10:6 >

Sebab Dialah Allah kita, dan kitalah umat gembalaan-Nya dan kawanan domba tuntunan tangan-Nya. Pada hari ini, sekiranya kamu mendengar suara-Nya!
Janganlah keraskan hatimu seperti di Meriba, seperti pada hari di Masa di padang gurun, < Mazmur 95:7-8 >


Renungan Harian Air Hidup: HASIL DARI KETAATAN!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 20 Maret 2012 - Baca: Mazmur 115:1-8 "memberkati orang-orang yang takut akan Tuhan, ba...

Minggu, 18 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: MENDENGAR: Bagian Tak Terpisahkan dari Ketaatan!

"Jika engkau baik-baik mendengarkan suara TUHAN, Allahmu, dan melakukan dengan setia segala perintah-Nya yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, maka TUHAN, Allahmu, akan mengangkat engkau di atas segala bangsa di bumi. Segala berkat ini akan datang kepadamu dan menjadi bagianmu, jika engkau mendengarkan suara TUHAN, Allahmu:
< Ulangan 28:1-2 >

Tetapi Yesus menjawab: "Ada tertulis: Manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi dari setiap firman yang keluar dari mulut Allah." < Matius 4:4 >

Jadi Ia merendahkan hatimu, membiarkan engkau lapar dan memberi engkau makan manna, yang tidak kaukenal dan yang juga tidak dikenal oleh nenek moyangmu, untuk membuat engkau mengerti, bahwa manusia hidup bukan dari roti saja, tetapi manusia hidup dari segala yang diucapkan TUHAN.< Ulangan 8:3 >

Pagi-pagi benar, waktu hari masih gelap, Ia bangun dan pergi ke luar. Ia pergi ke tempat yang sunyi dan berdoa di sana. < Markus 1:35 >

Sebab firman Allah hidup dan kuat dan lebih tajam dari pada pedang bermata dua manapun; ia menusuk amat dalam sampai memisahkan jiwa dan roh, sendi-sendi dan sumsum; ia sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita. < Ibrani 4:12 >


Renungan Harian Air Hidup: MENDENGAR: Bagian Tak Terpisahkan dari Ketaatan!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 19 Maret 2012 - Baca: Matius 7:24-27 "Setiap orang yang mendengar perkataan-Ku ini dan...

Sabtu, 17 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: SUDAH BERARTIKAH HIDUP KITA SELAMA INI?

Dan sekalipun aku membagi-bagikan segala sesuatu yang ada padaku, bahkan menyerahkan tubuhku untuk dibakar, tetapi jika aku tidak mempunyai kasih, sedikitpun tidak ada faedahnya bagiku.
Kasih itu sabar; kasih itu murah hati; ia tidak cemburu. Ia tidak memegahkan diri dan tidak sombong.
Ia tidak melakukan yang tidak sopan dan tidak mencari keuntungan diri sendiri.
Ia tidak pemarah dan tidak menyimpan kesalahan orang lain.
Ia tidak bersukacita karena ketidakadilan, tetapi karena kebenaran.
Ia menutupi segala sesuatu, percaya segala sesuatu, mengharapkan segala sesuatu, sabar menanggung segala sesuatu.
Kasih tidak berkesudahan; nubuat akan berakhir; bahasa roh akan berhenti; pengetahuan akan lenyap. < 1 Korintus 13:3-8 >

Demikianlah tinggal ketiga hal ini, yaitu iman, pengharapan dan kasih, dan yang paling besar di antaranya ialah kasih.
< 1 Korintus 13:13 >


Renungan Harian Air Hidup: SUDAH BERARTIKAH HIDUP KITA SELAMA INI?: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 18 Maret 2012 - Baca: Galatia 6:1-10 "Sebab kalau seorang menyangka, bahwa ia berarti, p...

Jumat, 16 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: MENCARI YESUS KARENA MELIHAT TANDA

Ketika orang-orang itu melihat mujizat yang telah diadakan-Nya, mereka berkata: "Dia ini adalah benar-benar nabi yang akan datang ke dalam dunia." < 6:14 >

Maka kata Yesus kepada mereka: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya bukan Musa yang memberikan kamu roti dari sorga, melainkan Bapa-Ku yang memberikan kamu roti yang benar dari sorga.< Yohanes 6:32 >

Renungan Harian Air Hidup: MENCARI YESUS KARENA MELIHAT TANDA: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 17 Maret 2012 - Baca: Yohanes 6:25-29 "Yesus menjawab mereka: 'Aku berkata kepadamu, ses...

Kamis, 15 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: DOA YANG TIDAK BEROLEH JAWABAN (2)

Tetapi segala sesuatu yang sudah ditelanjangi oleh terang itu menjadi nampak, sebab semua yang nampak adalah terang. < Efesus 5:13 >

Segala kepahitan, kegeraman, kemarahan, pertikaian dan fitnah hendaklah dibuang dari antara kamu, demikian pula segala kejahatan. Tetapi hendaklah kamu ramah seorang terhadap yang lain, penuh kasih mesra dan saling mengampuni, sebagaimana Allah di dalam Kristus telah mengampuni kamu. < Efesus 4:31-32 >.

Maka Yesus berkata pula kepada orang banyak, kata-Nya: "Akulah terang dunia; barangsiapa mengikut Aku, ia tidak akan berjalan dalam kegelapan, melainkan ia akan mempunyai terang hidup." < Yohanes 8:12 >


Renungan Harian Air Hidup: DOA YANG TIDAK BEROLEH JAWABAN (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 16 Maret 2012 - Baca: 1 Yohanes 1:5-10 "Jika kita mengaku dosa kita, maka Ia adalah seti...

Rabu, 14 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: DOA YANG TIDAK BEROLEH JAWABAN (1)

Jadi jika seorang tahu bagaimana ia harus berbuat baik, tetapi ia tidak melaukannya, ia berdosa. < Yakobus 4:17 >

Kita tahu, bahwa Allah tidak mendengarkan orang-orang berdosa, melainkan orang-orang yang saleh dan yang melakukan kehendak-Nya. < Yohanes 9:31 >

Renungan Harian Air Hidup: DOA YANG TIDAK BEROLEH JAWABAN (1): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 15 Maret 2012 - Baca: Yesaya 59:1-21 "Sesungguhnya, tangan TUHAN tidak kurang panjang un...

Selasa, 13 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: JANGAN RAGUKAN JANJI TUHAN

Sebab seperti hujan dan salju turun dari langit dan tidak kembali ke situ, melainkan mengairi bumi, membuatnya subur dan menumbuhkan tumbuh-tumbuhan, memberikan benih kepada penabur dan roti kepada orang yang mau makan,
demikianlah firman-Ku yang keluar dari mulut-Ku: ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia,..... < Yesaya 55:10-11a >

Renungan Harian Air Hidup: JANGAN RAGUKAN JANJI TUHAN: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 14 Maret 2012 - Baca: Mazmur 119:137-144 "Janji-Mu sangat teruji, dan hamba-Mu mencin...

Senin, 12 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: AYUB: Tetap Kuat Di Tengah Penderitaan!

Percayalah kepada TUHAN dan lakukanlah yang baik, diamlah di negeri dan berlakulah setia, dan bergembiralah karena TUHAN; maka Ia akan memberikan kepadamu apa yang diinginkan hatimu. Serahkanlah hidupmu kepada TUHAN dan percayalah kepada-Nya, dan Ia akan bertindak. < Mazmur 37:3 >

Renungan Harian Air Hidup: AYUB: Tetap Kuat Di Tengah Penderitaan!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 13 Maret 2012 - Baca: Ayub 13:1-28 "Berapa besar kesalahan dan dosaku? Beritahukanlah ...

Minggu, 11 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: DAMPAK BURUK MENGHAKIMI

Saudara-saudaraku, janganlah banyak orang di antara kamu mau menjadi guru; sebab kita tahu, bahwa sebagai guru kita akan dihakimi menurut ukuran yang lebih berat.
Sebab kita semua bersalah dalam banyak hal; barangsiapa tidak bersalah dalam perkataannya, ia adalah orang sempurna, yang dapat juga mengendalikan seluruh tubuhnya. < Yakobus 3:1-2 >

Saudara-saudaraku, janganlah kamu saling memfitnah! Barangsiapa memfitnah saudaranya atau menghakiminya, ia mencela hukum dan menghakiminya; dan jika engkau menghakimi hukum, maka engkau bukanlah penurut hukum, tetapi hakimnya. < Yakobus 4:11 >

"Janganlah kamu menghakimi, maka kamupun tidak akan dihakimi. Dan janganlah kamu menghukum, maka kamupun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni. < Lukas 6:37 >

Renungan Harian Air Hidup: DAMPAK BURUK MENGHAKIMI: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 12 Maret 2012 - Baca: Roma 14:1-12 "Siapakah kamu, sehingga kamu menghakimi hamba orang ...

Sabtu, 10 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: BERHENTILAH MENGHAKIMI!

"Jangan kamu menghakimi, supaya kamu tidak dihakimi. < Matius 7:1 >

Janganlah menghakimi menurut apa yang nampak, tetapi hakimilah dengan adil." < Yohanes 7:24 >

Renungan Harian Air Hidup: BERHENTILAH MENGHAKIMI!: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 11 Maret 2012 - Baca: Roma 14:1-12 "Tetapi engkau, mengapakah engkau menghakimi saudaramu...

Jumat, 09 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: DOA UNTUK MEMUASKAN KEINGINAN

dan apa saja yang kita minta, kita memperolehnya dari pada-Nya, karena kita menuruti segala perintah-Nya dan berbuat apa yang berkenan kepada-Nya. < 1 Yohanes 3:22 >

Dan inilah keberanian percaya kita kepada-Nya, yaitu bahwa Ia mengabulkan doa kita, jikalau kita meminta sesuatu kepada-Nya menurut kehendak-Nya. < 1 Yohanes 5:14 >

Doa orang yang benar, bila dengan yakin didoakan, sangat besar kuasanya. < Yakobus 5:16b >

dan bergembiralah karena TUHAN; maka Ia akan memberikan kepadamu apa yang diinginkan hatimu. < Mazmur 37:4 >


Renungan Harian Air Hidup: DOA UNTUK MEMUASKAN KEINGINAN: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 10 Maret 2012 - Baca: Yakobus 4:1-10 "Atau kamu berdoa juga, tetapi kamu tidak menerima ...

Kamis, 08 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: KESEMPATAN BERTEMU YESUS

Kata Yesus kepadanya: "Hari ini telah terjadi keselamatan kepada rumah ini, karena orang ini pun anak Abraham. Sebab Anak Manusia datang untuk mencari dan menyelamatkan yang hilang.” < Lukas 19:9-10 >

Renungan Harian Air Hidup: KESEMPATAN BERTEMU YESUS: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 9 Maret 2012 - Baca: Lukas 19:1-10 "Maka berlarilah ia mendahului orang banyak, lalu mem...

Rabu, 07 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: JANGAN MENUNGGU DITEGUR TUHAN

Tetapi makanan keras adalah untuk orang-orang dewasa, yang karena mempunyai pancaindera yang terlatih untuk membedakan yang baik dari pada yang jahat. < Ibrani 5:14 >

Namun TUHAN, Allah nenek moyang mereka, berulang-ulang mengirim pesan melalui utusan-utusan-Nya, karena Ia sayang kepada umat-Nya dan tempat kediaman-Nya.Tetapi mereka mengolok-olok utusan-utusan Allah itu, menghina segala firman-Nya, dan mengejek nabi-nabi-Nya. Oleh sebab itu murka TUHAN bangkit terhadap umat-Nya, sehingga tidak mungkin lagi pemulihan. < 2 Tawarikh 36:15-16 >

Renungan Harian Air Hidup: JANGAN MENUNGGU DITEGUR TUHAN: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 8 Maret 2012 - Baca: 2 Tawarikh 33:1-20 "Ia melakukan banyak yang jahat di mata Tuhan,...

Selasa, 06 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: BERKAT ADALAH MILIK ORANG PERCAYA

Berkat ada di atas kepala orang benar, tetapi mulut orang fasik menyembunyikan kelaliman.
Kenangan kepada orang benar mendatangkan berkat, tetapi nama orang fasik menjadi busuk. < Amsal 10:6-7 >

Sesungguhnya demikianlah akan diberkati orang laki-laki yang takut akan TUHAN. < Mazmur 128:4 >

Diberkatilah orang yang mengandalkan TUHAN, yang menaruh harapannya pada TUHAN! < Yeremia 17:7 >

Orang yang baik hati akan diberkati, karena ia membagi rezekinya dengan si miskin. < Amsal 22:9 >


Renungan Harian Air Hidup: BERKAT ADALAH MILIK ORANG PERCAYA: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 7 Maret 2012 - Baca: Ulangan 11:8-32 "berkat, apabila kamu mendengarkan perintah Tuhan, ...

Senin, 05 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: BERADA DI RUMAH TUHAN (2)

Satu hal telah kuminta kepada TUHAN, itulah yang kuingini: diam di rumah TUHAN seumur hidupku, menyaksikan kemurahan TUHAN dan menikmati bait-Nya. < Mazmur 27:4 >

Renungan Harian Air Hidup: BERADA DI RUMAH TUHAN (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 6 Maret 2012 - Baca: Mazmur 26:1-12 "Tuhan, aku cinta pada rumah kediaman-Mu dan pada ...

Renungan Harian Air Hidup: BERADA DI RUMAH TUHAN (2)

Jika ada orang yang membinasakan bait Allah, maka Allah akan membinasakan dia. Sebab bait Allah adalah kudus dan bait Allah itu ialah kamu. < 1 Korintus 3:17 >

Betapa disenangi tempat kediaman-Mu, ya TUHAN semesta alam! < Mazmur 84:2 >

Kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikuti aku, seumur hidupku; dan aku akan diam dalam rumah TUHAN sepanjang masa. < Mazmur 23:6 >

Renungan Harian Air Hidup: BERADA DI RUMAH TUHAN (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 6 Maret 2012 - Baca: Mazmur 26:1-12 "Tuhan, aku cinta pada rumah kediaman-Mu dan pada ...

Sabtu, 03 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: HIDUP TAK BERCACAT CELA DI HADAPAN TUHAN

Sebab itu, saudara-saudaraku yang kekasih, sambil menantikan semuanya ini, kamu harus berusaha, supaya kamu kedapatan tak bercacat dan tak bernoda di hadapan-Nya, dalam perdamaian dengan Dia. < 2 Petrus 3:14 >

Sebab di dalam Dia Allah telah memilih kita sebelum dunia dijadikan, supaya kita kudus dan tak bercacat di hadapan-Nya. Dalam kasih Ia telah menentukan kita dari semula oleh Yesus Kristus untuk menjadi anak-anak-Nya, sesuai dengan kerelaan kehendak-Nya. < Efesus 1:4-5 >

Renungan Harian Air Hidup: HIDUP TAK BERCACAT CELA DI HADAPAN TUHAN: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 4 Maret 2012 - Baca: Efesus 1:1-14 "Sebab di dalam Dia Allah telah memilih kita sebelum ...

Jumat, 02 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: SERUPA DAN SEGAMBAR DENGAN KRISTUS

Sebab semua orang yang dipilih-Nya dari semula, mereka juga ditentukan-Nya dari semula untuk menjadi serupa dengan gambaran Anak-Nya, supaya Ia, Anak-Nya itu, menjadi yang sulung diantara banyak saudara. < Roma 8:29 >

Renungan Harian Air Hidup: SERUPA DAN SEGAMBAR DENGAN KRISTUS: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 3 Maret 2012 - Baca: Roma 1:1-7 "Kamu juga termasuk di antara mereka, kamu yang telah di...

Kamis, 01 Maret 2012

Renungan Harian Air Hidup: ROH KITA HARUS SEMAKIN KUAT

Atau tidak tahukah kamu, bahwa tubuhmu adalah bait Roh Kudus yang diam di dalam kamu, Roh Kudus yang kamu peroleh dari Allah, dan bahwa kamu bukan milik kamu sendiri? < 1 Korintus 6:19 >

Tetapi jawab Tuhan kepadaku: ”Cukuplah kasih karunia-Ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-Ku menjadi sempurna.”Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus turun menaungi aku. Karena itu aku senang dan rela di dalam kelemahan, di dalam siksaan, di dalam kesukaran, di dalam penganiayaan dan kesesakan oleh karena Kristus. Sebab jika aku lemah, maka aku kuat. < 2 Kor12:9-10 >

Renungan Harian Air Hidup: ROH KITA HARUS SEMAKIN KUAT: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 2 Maret 2012 - Baca: Mazmur 51:1-21 "Jadikanlah hatiku tahir, ya Allah, dan perbaharuila...