Selasa, 03 Desember 2013

Renungan Harian Air Hidup: ORANG PERCAYA: Mengalahkan Dunia (2)

Kita tahu, bahwa kita berasal dari Allah dan seluruh dunia berada di bawah kuasa si jahat. < 1 Yohanes 5:19 >

Dan karena makin bertambahnya kedurhakaan, maka kasih kebanyakan orang akan menjadi dingin. Tetapi orang yang bertahan sampai pada kesudahannya akan selamat. < Matius 24:12-13 >

Tetapi kuasailah dirimu dalam segala hal, sabarlah menderita, lakukanlah pekerjaan pemberita Injil dan tunaikanlah tugas pelayananmu! < 2 Timotius 4:5 >

karena perjuangan kita bukanlah melawan darah dan daging, tetapi melawan pemerintah-pemerintah, melawan penguasa-penguasa, melawan penghulu-penghulu dunia yang gelap ini, melawan roh-roh jahat di udara. < Efesus 6:12 >

Sebab itu ambillah seluruh perlengkapan senjata Allah, supaya kamu dapat mengadakan perlawanan pada hari yang jahat itu dan tetap berdiri, sesudah kamu menyelesaikan segala sesuatu. < Efesus 6:13 >

dalam segala keadaan pergunakanlah perisai iman, sebab dengan perisai itu kamu akan dapat memadamkan semua panah api dari si jahat, dan terimalah ketopong keselamatan dan pedang Roh, yaitu firman Allah,..< Efesus 6:16-17 >


Renungan Harian Air Hidup: ORANG PERCAYA: Mengalahkan Dunia (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 4 Desember 2013 - Baca:  Yesaya 42:1-9 " Aku ini, TUHAN, telah memanggil engkau untuk ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar