Rabu, 17 September 2014

Renungan Harian Air Hidup: ATMOSFER KERAJAAN SORGA

Karena kewargaan kita adalah di dalam sorga, dan dari situ juga kita menantikan Tuhan Yesus Kristus sebagai Juruselamat, yang akan mengubah tubuh kita yang hina ini, sehingga serupa dengan tubuh-Nya yang mulia, menurut kuasa-Nya yang dapat menaklukkan segala sesuatu kepada diri-Nya. < Filipi 3:20-21 >
Bernyanyilah bagi TUHAN dengan nyanyian syukur, bermazmurlah bagi Allah kita dengan kecapi! < Mazmur 147:7 >
Dia, yang menutupi langit dengan awan-awan, yang menyediakan hujan bagi bumi, yang membuat gunung-gunung menumbuhkan rumput. < Mazmur 147:8 >
Pada waktu umur Nuh enam ratus tahun, pada bulan yang kedua, pada hari yang ketujuh belas bulan itu, pada hari itulah terbelah segala mata air samudera raya yang dahsyat dan terbukalah tingkap-tingkap di langit. Dan turunlah hujan lebat meliputi bumi empat puluh hari empat puluh malam lamanya. < Kejadian 7:11-12 >
Demikianlah hendaknya terangmu bercahaya di depan orang, supaya mereka melihat perbuatanmu yang baik dan memuliakan Bapamu yang di sorga." < Matius 5:16 >
Renungan Harian Air Hidup: ATMOSFER KERAJAAN SORGA: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 17 September 2014 Baca:  Mazmur 147:1-20 " Sungguh, bermazmur bagi Allah kita itu baik...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar