Jumat, 31 Januari 2014

Renungan Harian Air Hidup: PERTOLONGAN TUHAN: Tidak Pernah Terlambat

Biarlah bergirang dan bersukacita karena Engkau semua orang yang mencari Engkau; biarlah mereka yang mencintai keselamatan dari pada-Mu selalu berkata: "Allah itu besar!" < Mazmur 70:5 >

Tetapi aku ini sengsara dan miskin--ya Allah, segeralah datang! Engkaulah yang menolong aku dan meluputkan aku; ya TUHAN, janganlah lambat datang! < Mazmur 70:6 >
Aku, Akulah TUHAN dan tidak ada juruselamat selain dari pada-Ku. Akulah yang memberitahukan, menyelamatkan dan mengabarkan, dan bukannya allah asing yang ada di antaramu. Kamulah saksi-saksi-Ku," demikianlah firman TUHAN, "dan Akulah Allah. 
Juga seterusnya Aku tetap Dia, dan tidak ada yang dapat melepaskan dari tangan-Ku; Aku melakukannya, siapakah yang dapat mencegahnya?" < Yesaya 43:11-13 >

Tetapi jawab Tuhan kepadaku: "Cukuplah kasih karunia-Ku bagimu, sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-Ku menjadi sempurna." Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus turun menaungi aku. < 2 Korintus 12:9 >

Tetapi seperti ada tertulis: "Apa yang tidak pernah dilihat oleh mata, dan tidak pernah didengar oleh telinga, dan yang tidak pernah timbul di dalam hati manusia: semua yang disediakan Allah untuk mereka yang mengasihi Dia." < 2 Korintus 2:9 &g
Renungan Harian Air Hidup: PERTOLONGAN TUHAN: Tidak Pernah Terlambat: Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 1 Februari 2014 Baca:  Yohanes 11:1-32 " Namun setelah didengar-Nya, bahwa Lazarus sak...

1 komentar: