Selasa, 18 Juni 2013

Renungan Harian Air Hidup: LULUS UJIAN KESETIAAN (2)

Karena Ia tahu jalan hidupku; seandainya Ia menguji aku, aku akan timbul seperti emas. < Ayub 23:10 >

Pencobaan-pencobaan yang kamu alami ialah pencobaan-pencobaan biasa, yang tidak melebihi kekuatan manusia. Sebab Allah setia dan karena itu Ia tidak akan membiarkan kamu dicobai melampaui kekuatanmu. Pada waktu kamu dicobai Ia akan memberikan kepadamu jalan ke luar, sehingga kamu dapat menanggungnya. < 1 Korintus 10:13 >

Sekarang telah tersedia bagiku mahkota kebenaran yang akan dikaruniakan kepadaku oleh Tuhan, Hakim yang adil, pada hari-Nya; tetapi bukan hanya kepadaku, melainkan juga kepada semua orang yang merindukan kedatangan-Nya. < 2 Timotius 4:8 >

"Barangsiapa setia dalam perkara-perkara kecil, ia setia juga dalam perkara-perkara besar. Dan barangsiapa tidak benar dalam perkara-perkara kecil, ia tidak benar juga dalam perkara-perkara besar. < Lukas 16:10 >


Renungan Harian Air Hidup: LULUS UJIAN KESETIAAN (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 19 Juni 2013 - Baca:  Mazmur 18:21-30 " Terhadap orang yang setia Engkau berlaku seti...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar