Kamis, 04 Juni 2015

Renungan Harian Air Hidup: HIDUP YANG BERARTI: Mengerjakan Misi (1)

Saudara-saudara, keinginan hatiku dan doaku kepada Tuhan ialah, supaya mereka diselamatkan. < Roma 10:1 >
Sebab aku dapat memberi kesaksian tentang mereka, bahwa mereka sungguh-sungguh giat untuk Allah, tetapi tanpa pengertian yang benar. < Roma 10:2 >
Sebab, oleh karena mereka tidak mengenal kebenaran Allah dan oleh karena mereka berusaha untuk mendirikan kebenaran mereka sendiri, maka mereka tidak takluk kepada kebenaran Allah. < Roma 10:3 >
Sebab Kristus adalah kegenapan hukum Taurat, sehingga kebenaran diperoleh tiap-tiap orang yang percaya. < Roma 10:3 >
"Firman itu dekat kepadamu, yakni di dalam mulutmu dan di dalam hatimu." Itulah firman iman, yang kami beritakan. < Roma 10:4b >
Renungan Harian Air Hidup: HIDUP YANG BERARTI: Mengerjakan Misi (1): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 5 Juni 201 5 Baca:  Yohanes 20:19-23

2 komentar:

  1. Shalom...Selamat pagi teman-teman semuanya!
    .
    Melakukan kehendak Tuhan merenungkan firman Tuhan dan melakukan apa yang telah difirmankan-Nya, memberitakan injil, itu adalah salah satu misi kita, untuk memuliakan Tuhan dengan ketekunan dan ketaatan dan cinta kepada Tuhan dan mau melakukannya, agar hidup kita berarti, tidak sia-sia supaya kita diselamatkan. ===== Yang kukehendaki ialah mengenal Dia dan kuasa kebangkitan-Nya dan persekutuan dalam penderitaan-Nya, di mana aku menjadi serupa dengan Dia dalam kematian-Nya, supaya aku akhirnya beroleh kebangkitan dari antara orang mati. < Filipi 3:10-11 >

    Thank you Lord! God bless us all today and always!...Hallelujah....Amen

    BalasHapus