Senin, 16 Oktober 2017

Renungan Harian Air Hidup: KETAATAN YANG TELAH TERUJI (1)

Dan sekalipun Ia adalah Anak, Ia telah belajar menjadi taat dari apa yang telah diderita-Nya, dan sesudah Ia mencapai kesempurnaan-Nya, Ia menjadi pokok keselamatan yang abadi bagi semua orang yang taat kepada-Nya, dan Ia dipanggil menjadi Imam Besar oleh Allah, menurut peraturan Melkisedek. < Ibrani 5:8-10 >

Jadi sama seperti oleh ketidaktaatan satu orang semua orang telah menjadi orang berdosa, demikian pula oleh ketaatan satu orang semua orang menjadi orang benar. < Roma 5:19 >

Kui adalah untuk melebur perak dan perapian untuk melebur emas, tetapi Tuhanlah yang menguji hati. < Amsal 17:3 >

Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang dijanjikan Allah kepada barangsiapa yang mengasihi Dia. < Yakobus 1:12 >

Karena itu tunduklah kepada Allah, dan lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu! Mendekatlah kepada Allah, dan Ia akan mendekat kepadamu. Tahirkanlah tanganmu, hai kamu orang-orang berdosa! dan sucikanlah hatimu, hai kamu yang mendua hati! < Yakobus 4:7-8 >

Amin 😇
God bless 🌷🌷🌷


Renungan Harian Air Hidup: KETAATAN YANG TELAH TERUJI (1): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 17 Oktober 201 7 Baca:  Matius 4:1-11 " Maka Yesus dibawa oleh Roh ke padang gurun ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar