Rabu, 03 Oktober 2012

Renungan Harian Air Hidup: MENJADI GEREJA YANG BERDAMPAK (2)

Karena itu penilik jemaat haruslah seorang yang tak bercacat, suami dari satu isteri, dapat menahan diri, bijaksana, sopan, suka memberi tumpangan, cakap mengajar orang, bukan peminum, bukan pemarah melainkan peramah, pendamai, bukan hamba uang, seorang kepala keluarga yang baik, disegani dan dihormati oleh anak-anaknya.

jikalau seorang tidak tahu mengepalai keluarganya sendiri, bagaimanakah ia dapat mengurus Jemaat Allah? < 1 Timotius 3:2-5 >

Hendaklah ia juga mempunyai nama baik di luar jemaat, agar jangan ia digugat orang dan jatuh ke dalam jerat Iblis. < 1 Timotius 3:7 >

Mereka juga harus diuji dahulu, baru ditetapkan dalam pelayanan itu setelah ternyata mereka tak bercacat. < 1 Timotius 3:10 >

Karena mereka yang melayani dengan baik beroleh kedudukan yang baik sehingga dalam iman kepada Kristus Yesus mereka dapat bersaksi dengan leluasa. < 1 Timotius 3:13 >


Renungan Harian Air Hidup: MENJADI GEREJA YANG BERDAMPAK (2): Disadur dari Renungan Harian Air Hidup, edisi 4 Oktober 2012 - Baca:  Efesus 4:1-16 "Dari pada-Nyalah seluruh tubuh, --yang rapih tersus...

1 komentar: